BATA RINGAN POWER BLOCK

BATA RINGAN POWER BLOCK










Autoclaved Aerated Concrete (AAC) adalah beton ringan yang dibuat dari bahan baku seperti pasir silika, semen dan bahan campuran lain yang dikategorikan sebagai bahan-bahan untuk beton ringan. Sejak tahun 1980an, AAC semakin banyak digunakan dalam industri konstruksi di berbagai belahan dunia dikarenakan karakteristik AAC yang ringan tapi kuat, sehingga sangat membantu dalam mengurangi biaya struktur bangunan. AAC juga dikenal sebagai bahan yang memiliki sifat insulasi temperatur dan kedap suara yang baik, serta ramah lingkungan
Ragam Aplikasi
1. Konstruksi Bangunan Residensial
  • Dinding Interior
  • Dinding Eksterior
  • Portal Tampak
  • Pagar Keliling
  • Peninggian setempat dengan beban ringan/manusia
2. Konstruksi Low-Rise Building
  • Dinding Interior
  • Dinding Eksterior
  • Variasi/Dekor Tampak
  • Peninggian setempat dengan beban ringan/manusia
  • Balkon
  • Pagar Keliling
  • Tangga Darurat
3. Konstruksi High-Rise Building
  • Dinding Interior
  • Dinding Eksterior
  • Peninggian setempat dengan beban ringan/manusia
  • Balkon
  • Pagar Keliling
  • Tangga Darurat
  • Dinding Shaft Utilitas
Ragam Produk dari AAC Powerblock
Blok dan Blok Jumbo adalah beton ringan dan kuat pengganti batu bata. Memberikan keakuratan, kekuatan, ekonomis, kemudahan dan kecepatan pemasangan, serta kerapian dalam membangun rumah tinggal, gedung komersial, dan bangunan industri.

BATA RINGAN : POWERBLOCK
PT. POWERBLOCK INDONESIA
Marketing Office:
Jl. KH. Moch.  Mansyur No. 120B
Jembatan Lima – Jakarta Barat
Telp   : ( 021 ) 63852945, 63867950
Fax    : ( 021 ) 63862984
Email : powerblock_marketing@yahoo.com